KPK Tangkap Pejabat Bakamla RI

Rudy, Jurnalis · Kamis 15 Desember 2016 07:17 WIB

Operasi tangkap tangan yang dilakukan KPK berhasil menahan empat orang, salah satunya merupakan pejabat Badan Keamanan Laut (Bakamla) Republik Indonesia. Penangkapan diduga kasus suap pengadaan barang di Bakamla.
 

(Rud)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini