Diguyur hujan deras, banjir masih merendam sejumlah wilayah di Tasikmalaya, Jawa Barat. Diantaranya adalah di RSUD Dr. Suharjo, sejumlah pasien terpaksa dirawat di dalam ruang perawatan yang tergenang banjir.
(TFQ)
Follow Berita Okezone di Google News