Akibat Cuaca Buruk, Harga Cabai Melambung Hingga 100 Persen

Sabtu 22 Oktober 2016 13:30 WIB

Cuaca buruk juga terjadi di sentra penghasil cabai merah di Purbalingga, Jawa Tengah. Akibatnya cabai merah gagal panen dan harga cabai naik 100 persen sejak dua bulan lalu.

(tfk)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini