Pertandingan Portugal melawan Islandia menjadi panggung unjuk gigi Luis Nani. Pemain yang beroperasi di sisi sayap tersebut menjadi satu-satunya pencetak gol timnya kala berlaga di Stade Geoffroy-Guichard.
(adi)
Follow Berita Okezone di Google News