Pada hari ini (21/04/2016) Pengadilan Negeri Jakarta Utara menggelar sidang perdana atas kasus pencabulan yang dilakukan oleh pedangdut Saipul Jamil. Selain itu, sidang yang rencana dimulai pukul 10.00 WIB pagi tadi terpaksa harus diundur karena Saipul belum datang.
(tfk)
Follow Berita Okezone di Google News