Pemerintah Jaga Laju Inflasi Selama Ramadhan

Rudy, Jurnalis · Rabu 13 Mei 2015 18:38 WIB

Pemerintah akan mengeluarkan kebijakan untuk menjaga inflasi selama Ramadhan dan Idul Fitri. Hal tersebut mengingat daya beli masyarakat yang kurang karena perlambatan ekonomi.

(Rud)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini