Ashanty Kejar Gelar S3, Anang Hermansyah Rela LDR

Dea Kastamilla Charity, Jurnalis · Kamis 24 Agustus 2023 22:20 WIB
Ashanty kejar gelar S3 dengan mengambil jurusan Sumber Daya Manusia di Universitas Airlangga, Surabaya. Ditengah kesibukannya sebagai public figure, Ashanty tetap ingin mengejar cita-citanya menjadi dosen.
 
Bahkan ia mentargetkan dapat untuk bisa menyelesaikan pendidikan S3 dalm waktu kurang dari tiga tahun. Disisi lain, Anang mendukung keputusan sang istri dan rela LDR jika Ashanty harus ke Surabaya.

(mhd)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini