Berawal Hobi Rawat Bonsai Beringin, Raup Cuan Puluhan Juta per Bulan

Iyung Rizki, Jurnalis · Jum'at 31 Mei 2024 12:00 WIB
Berawal dari hobi merawat tanaman, seorang pria di Depok, Jawa Barat, Wahyu berhasil mengembangkannya menjadi bisnis. Di kebun miliknya terdapat berbagai macam bonsai beringin.
 
Pohon ini menarik dijadikan tanaman dekoratif karena memiliki akar gantung. Banyak pecinta atau kolektor rela merogoh kocek lebih dalam demi berburu bonsai beringin.
 
Bisnis bonsai beringin sudah digeluti Wahyu sejak 15 tahun terakhir. Dalam sebulan ia mampu meraup omzet hingga puluhan juta rupiah.
 
Kontributor: Iyung Rizki

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini