Usai Lawatan ke China, Presiden Jokowi Tiba di Tanah Air

Binti Mufarida, Jurnalis · Sabtu 29 Juli 2023 10:00 WIB
Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Ibu Iriana tiba di Tanah Air pada Sabtu, (29/7/2023), usai lawatan selama 2 hari ke China. Jokowi disambut Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Panglima TNI Laksamana YNI Yudo Margono, Kapolri Jendral Polisi Listyo Sigit Prabowo, dan Pj Gubernur DKI Heru Budi Hartono.
 
Selama di China, Presiden Joko Widodo melakukan serangkaian kegiatan. Mulai dari pertemuan bilateral bersama Presiden Xi Jinping, bertemu dengan sejumlah pemimpin perusahaan China, hingga menghadiri upacara pembukaan Chengdu 2021 FISU World University Games.
 
Reporter : Binti Mufarida
Produser: Reza Ramadhan

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini