2 Rumah di Permukiman Padat Cengkareng Terbakar, Warga Panik

Miftahul Ghani, Jurnalis · Minggu 23 Juli 2023 09:36 WIB
Dua rumah terbakar di Jalan Kosambi Barat, Cengkareng, Jakbar, Sabtu (22/7). Rumah berada di permukiman padat dan membuat panik warga sekitar. Salah satu rumah terbuat dari kayu sehingga api cepat membesar.
 
Sebanyak 14 unit mobil pemadam kebakaran diterjunkan ke lokasi. Api diduga berasal dari korsleting listrik dari rumah semi permanen. 
 
Kontributor: Miftahul Ghani
Produser: B.Lilia Nova

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini