Israel Ikut World Beach Games di Bali, Ini Siasat Menpora Dito

Raka Dwi Novianto, Jurnalis · Senin 03 April 2023 19:00 WIB
Israel akan akan menjadi salah satu peserta World Beach Games di Bali yang akan dilaksanakan pada Agustus 2023.  Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) yang baru dilantik Dito Ariotedjo mengatakan akan membangun komunikasi dengan mendatangi ke berbagai stakeholder terkait.
 
Hal ini disampaikan Dito di Istana, Senin (3/4/2023). Upaya ini akan dilakukan agar kasus seperti penolakan Timnas Israel di Piala Dunia U-20 tidak terulang.

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini