Share

1 Anggota TNI yang Hanyut di Pegunungan Bintang Papua Ditemukan Tewas

Senin 30 Januari 2023 12:30 WIB
Satu dari tiga anggota TNI yang hanyut di sungai ditemukan tewas, Senin (30/1/2023). Tiga anggota TNI itu hanyut di Sungai Digoel, Pegunungan Bintang, Papua.
 
Korban tewas bernama Pratu Ferdian Dwi Kusuma anggota Yonif 143/TWEJ/IA. Korban ditemukan di dekat Kampung Arim, Distrik Iwur.
 
Penemuan itu sekitar lima kilometer dari Pos Iwur Satgas PGN. Hari ini rencananya jenazah akan dievakuasi ke Oksibil.
 
Kontributor: Fredy Nuboba

(rns)

Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini