Aksi pencurian motor di halaman SPBU 24 jam di Jalan Petojo Raya, Gambir, Jakarta Pusat terekam cctv. Pelaku berjumlah 4 orang beraksi cukup tenang dan langsung menjebol lubang kunci menggunakan kunci T.
Sebelum beraksi, para pelaku sempat mengisi bbm dan menumnpang ke toilet sekaligus memantau situasi.
Kontributor: Rani Sanjaya
(fru)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow