Ladang Ganja 3 Hektare Dimusnahkan BNN di Aceh Selatan

Minggu 23 Oktober 2022 08:59 WIB
BNN memusnahkan ladang ganja di Pegunungan Leuser, Aceh Selatan. Temuan ini hasil pemetaan BRIN dan penyelidikan BNN. 
 
Ditemukan dua titik ladang ganja dengan total luas tiga hektare. Ladang berada pada ketinggian 313 dan 380 MDPL.
 
Sebanyak 23 ribu atau seberat 12 ton ganja berhasil dimusnahkan. BNN dengan 131 personel bersama instansi terkait memusnahkan ganja itu.
 
Tim Liputan

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini