Usai Diterima Pimpinan DPR, Buruh hingga Mahasiswa Mulai Membubarkan Diri

Kamis 21 April 2022 22:18 WIB
Sejumlah elemen buruh hingga mahasiswa akhirnya mengakhiri aksi unjuk rasanya di depan Gedung DPR RI. Hal ini dilakukan setelah perwakilan telah diterima oleh pimpinan DPR, Kamis (21/4/2022).
 
Sejumlah perwakilan elemen telah kembali dari dalam gedung DPR, Ketua umum Kasbi, Nining Elitos menyampaikan bahwa telah menyampaikan 10 tuntutan. Nining pun mengimbau kepada seluruh peserta aksi untuk meninggalkan tempat unjuk rasa dan kembali ke rumahnya masing-masing.
 
Reporter: Felldy Utama

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini