Sejumlah siswa Sekolah Dasar di Tangerang Selatan, Banten ketakutan dan menangis saat hendak disuntik vaksin Covid-19 dosis pertama. Bahkan orangtua dan tim kesehatan sempat kesulitan, hingga harus berulang kali membujuk para siswa agar mau divaksin.
Vaksinasi dosis pertama jenis Sinovac bagi anak 6-11 tahun di Tangerang Selatan ditargetkan akan selesai pada akhir Desember ini atau bertepatan dengan pembagian rapor sekolah.
Kontributor : Nunung Purnomo
(ard)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow