Harga Tes PCR di Sejumlah Klinik Mulai Turun, Masyarakat Sambut Baik

Ervan David, Jurnalis · Jum'at 29 Oktober 2021 10:42 WIB
Pemerintah pusat menurunkan harga tertinggi tes PCR menjadi Rp275 ribu. Sejumlah klinik dan laboratorium di Kota Bandung ikut aturan pemerintah tersebut.
 
Menurut Manajer Operasional Laboratorium, penurunan harga tes PCR diterapkan mulai Jumat (29/10)
 
Penurunan harga ini disambut baik oleh warga Kota Bandung. Semakin murah harga tes PCR, memudahkan mereka bepergian ke luar kota atau luar negeri. 
 
Kontributor: Ervan David

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini