PPKM Makin Longgar, Wagub DKI Ingatkan Masyarakat Tetap Disiplin Prokes

Tim Liputan iNews, Jurnalis · Kamis 21 Oktober 2021 10:55 WIB
Seluruh wilayah di Jabodetabek, selain Kabupaten Bogor dan Kabupaten Tangerang, turun ke PPKM Level 2/ Selasa lalu. 
 
Arena permainan anak di wilayah PPKM Level 2 pun mulai dibuka. Meski demikian, pemerintah mengingatkan masyarakat untuk tidak lengah, dan terus menerapkan protokol kesehatan secara ketat, agar tidak memicu munculnya gelombang tiga Covid-19. 
 
Tim Liputan iNews

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini