Menhan Prabowo Subianto Kunjungi Rumah Kru KRI Nanggala-402

Senin 26 April 2021 17:31 WIB
Menhan Prabowo Subianto menemui anak-anak dan keluarga kru Kapal Selam KRI Nanggala-402. Menhan berkunjung ke rumah Letkol Laut (P) Heri Oktavian, Kolonel Laut (P) Harry Setiawan Letda Laut (T) Rhesa Tri, dan Kapten Laut (P) I Gede Kartika
 
Menhan menguatkan keluarga putra-putri prajurit Hiu RI Nanggala 402 yang gugur dalam tugas. Menhan menjamin pendidikan putra-putri prajurit yang gugur sampai dengan tingkat universitas. Kapal Selam KRI Nanggala-402 yang membawa 53 personel tenggelam di Perairan Utara Bali
 
Reporter : Riezky Maulana
Video : Istimewa

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini