Derasnya aliran sungai membuat Jufri, pria asal Kolovera, Kabupaten Sikka, NTT, setiap harinya harus menyebrangi sungai demi kebutuhan sehari-hari. Warga yang tidak bisa berenang memilih menyebrangi sungai dengan cara bergandengan dengan sesama warga dan mencari bagian sungai yang agak dangkal. Warga harus bertaruh nyawa karena stok makanan sudah habis
Sementara itu, satu-satunya akses penghubung ke desanya putus diterjang banjir. Warga khawatir jika jembatan tidak diperbaiki mereka akan kesulitan mendapatkan kebutuhan sehari-hari
Warga berharap pemerintah tanggap dengan kondisi yang rawan terjadi banjir susulan
(fru)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow