Sirkuit Mandalika Siap Gelar MotoGP 2021

Kamis 10 September 2020 00:45 WIB
Kawasan wisata Mandalika, Lombok Tengah, siap menjadi tuan rumah MotoGP 2021. Sirkuit Mandalika kini memasuki tahap pengaspalan. Kemudian akan diuji coba untuk menentukan parameter lapisan sirkuit. Maret 2021, sirkuit sepanjang 4,31 Km dan 17 tikungan ini diperkirakan selesai.
 
Rencananya MotoGP akan digelar Oktober 2021. Infrastruktur pendukung lainnya segera dibangun agar bisa digunakan tahun depan.

(arj)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini