Pariwisata Raja Ampat kembali dibuka mulai, Sabtu (22/8) setelah ditutup karena Covid-19. Gubernur Papua Barat Dominggus Mandacan membuka selubung pamflet. Pamflet berisi 10 protokol adaptasi kebiasaan baru berwisata di Raja Ampat. Pintu masuk wisatawan hanya dibuka di Pelabuhan Wisata Waisai. Tiap objek wisata ada pos pemeriksaan kesehatan.
(arj)
Follow Berita Okezone di Google News