Budaya Indonesia memang menjadi daya tarik bagi para turis asing. Tidak jarang, banyak turis bule yang rela belajar kesenian Indonesia, salah satunya adalah gamelan tradisional. Seperti video yang diposting oleh Nur Paku Bumi. Dalam video tersebut, Seke tabuh tunas mekar dari Colorado USA nampak terampil memainkan gamelan
Baca juga:
Viral Aksi Para Bule Mainkan Gamelan, Skill-nya Gak Kalah dari Orang Indonesia!
(Rud)
Follow Berita Okezone di Google News