Fantasy Bra Victoria's Secret Bertabur Berlian Dijual Seharga Rp14 Miliar

Rabu 07 November 2018 14:44 WIB

Setelah dinanti sekian lama, Dream Angels Fantasy Bra bertabur berlian Swarovski yang berkilau akhirnya muncul. Melalui media sosial resmi, Victoria's Secret menulis Fantasy Bra tahun ini seharga 1 juta dolar AS atau sekitar Rp14,7 miliar.

(why)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini