Pesawat Lion Air keluar landas pacu sesaat mendarat di Bandar Udara Djalaluddin, Gorontalo pukul 17.29 WITA. Pesawat jenis Boeing 737-800 itu diduga tergelincir akibat terjadinya hujan deras, seluruh penumpang dan kru sudah dievakuasi dengan keadaan selamat.
(adi)
Follow Berita Okezone di Google News